Pages

June 23, 2016

6 Cara Terhidar Dari Serangan Hacker Di Internet

Cara mengamankan data di internet

Hacker adalah orang yang memiliki kemampuan di bidang komputer yang biasa dia gunakan untuk kejahatan di internet seperti menyusup ke website server untuk mencuri data dan tidak mengubah tampilan / source dari website tersebut .Bukan hanya website yang diretas melainkan bisa hp,pc dan televisi mungkin .

Berbedad dengan cracker ,cracer adalah orang orang yang merusak / mengubah tampilan dari situs / website yang dia hack ( bajak ) contoh kegiatan para cracer adalah deface situs website ,menyebarkan virus di internet .Tapi karna istilah hacker tida terlalu terenal istilah hacker maka kegiatan seperti deface dan sebagainya yang dikambing hitamkan adalah hacker ,padahal kode etik hacker hanya menyusup ke sistem tanpa mengubah apapun .

Cara mengantisipasi serangan hacer / cracer 
sebenarnya cara mengatasi serangan hacker / cracker di internet tidak terlalu sulit tetapi kita harus berhati - hati ketika sedang internet dan berikut cara mengantisipasi kecurian data di internet menurut anonymous002 .

1.Jangan buka Link Mencurigakan Di Media Sosial


Maksud dari link yang mencurigakan menurut al-jabar02 adalah link - link yang bukan dari situs terpercaya dan yang memancing seperti link pornografi ,togel online ,berita kematian orang terkenal yang bukan dari sumber terpercaya seperti berita kematian artis fatin shidqia yang sempat heboh di facebook

2.Waspada Terhadap Email Phising

Salah satu cara paling umum yang dilakukan hacker untuk mengakses informasi dan perangkat Anda adalah melalui email spam. Untuk itu, Anda harus berhati-hati sebelum membuka email tak dikenal.
Cara yang dapat dilakukan untuk mengetahui sebuah email itu asli atau tidak, dapat dilihat dari alamat pengirim. Pastikan email yang masuk berasal dari alamat yang resmi, seperti umumnya email saat ini. Selain itu, Anda juga harus berhati-hati pada tautan yang disematkan pada email. Meskipun terlihat resmi, tak jarang tautan mengarahkan ke situs berbahaya.
Untuk memastikan alamat asli sebuah tautan, Anda dapat menggeser kursor ke arah tautan tersebut, dan biasanya alamat situs tujuan akan muncul.

3.Hati - Hati Terhadap Website Yang Mencurigakan


Jika ada tampilan seperti ini ketika anda membuka sebuat website itu berarti website tersebut telah disisipi virus
Seperti poin yang diatas hati - hati jika anda membuka situs - situs yang meminta anda untuk login dengan email anda karna bisa jadi itu adalah phising yang merekam atifitas keyboard ketika menulis email dan password anda .Contoh website yang memint email dan password anda yang patut diwaspadai adalah :

-Website auto followers twitter / instagram
-Website Pornografi

4.Gunakan software anti virus


Selain data email / password yang berbayaha jika tersebar adallah virus ,maka dari itu anti virus dibutuhkan untuk menjaga agar komputer aman dari virus .Jika anda tidak menggunakan anti virus hal - hal yang dapat terjadi adalah pc terinfeksi virus ads ,virus yang akan membuat semua website yang anda kunjungi dipenuhi iklan dan bisa lebih berbahaya seperti data hilang karna virus ,virus juga dapat membuat pc terasa lambat  .Dan banyak pc yang harus di instal ulang akibat virus yang membuat lambat sistem

5.Jangan buat password yang sama untuk beberapa akun


Tak jarang, seseorang memilki satupassword untuk semua akun yang dimilikinya dengan berbagai alasan. Padahal, keadaan itu memudahkan hacker membobol banyak akun sekaligus cukup dengan satu kata sandi. Untuk itu, perlu password khusus untuk masing-masing akun yang Anda dimiliki. Tak sekadar itu, tiap password sebisa mungkin dibuat dengan kombinasi unik dan tak biasa. Bagi sebagian orang memiliki banyak kata kunci untuk tiap akun yang dimilikinya, mungkin merepotkan. Namun, banyak software dan layanan pengaturan password yang dapat membantu Anda.

6.Cermat dalam berinternet

maksudnya cermat adalah anda harus bisa membedakan mana link / tautan yang berisi informasi dan mana tautan yang berisi virus yang menyebabkan data anda dicuri hacker

mungkin hanya itu yang dapat anonymous002 sampaikan semoga bermanfaat dan terhindar dari kejahatan teknologi yang meresahkan ini dan jika bermanfaat anda bisa men share Cara Terhidar Dari Serangan Hacker Di Internet kepada teman teman anda agar tidak terkena serangan hacker yang tidak bertanggung jawab .

2 comments:
Write comments

Recommended Posts × +